Contoh Proposal Usaha kuliner, Cafe, Kerajinan, Warung Kopi Dll

Hal pertama yang harus Anda lakukan ketika ingin memulai usaha adalah membuat perencanaan. Perencanaan yang harus Anda lakukan sebelum memulai bisnis idealnya adalah melihat kebutuhan dan keinginan pasar kemudian membuat contoh proposal usaha.

Mengapa proposal dianggap sebagai rencana memulai usaha yang ideal? Karena saat menjalankan usaha, Anda pasti membutuhkan seorang investor atau pemodal. Alasan lainnya adalah karena  didalam proposal Anda telah merinci berbagai aspek yang berhubungan dengan usaha.

Unsur-unsur yang harus ada didalam sebuah proposal usaha adalah

  • Pendahuluan

Pada bagian pendahuluan, Anda harus memperkenalkan siapa Anda, jenis usaha yang akan Anda rintis dengan rinci mulai dari visi misi, latar belakang usaha, keadaan pasar sehingga investor bisa melihat seberapa besar peluang bisnis Anda dipasaran.

  • Profil Usaha

Pada profil usaha Anda bisa menjelaskan usaha Anda, misalnya nama usaha Anda, rencana lokasi usaha Anda dan hal lainnya yang Anda anggap penting.

  • Struktur Organisasi

Ideal nya setiap badan usaha, memiliki struktur organisasinya masing-masing. Dengan begitu kerjasama antara pemilik dengan karyawan dibutuhkan dalam menjalankan sebuah bisnis.

Struktur organisasi ini bisa terdiri dari pemilik usaha, manager atau pengelola, marketing, HR, dan juga divisi-divisi yang dapat memperluas bisnis Anda. Struktur Organisasi bisa disesuaikan dengan kebutuhan usaha karena setiap usaha memiliki struktur organisasi yang berbeda-beda.

  • Produk Usaha

Hal yang wajib Anda sertakan pada saat Anda membuat proposal adalah produk usaha Anda. Anda dapat menjelaskan jenis produk Anda, keunggulan produk, perbedaan produk Anda dengan produk lainnya yang tersedia dipasaran dan bagaimana proses pembuatannya.

  • Target Pasar

Sebagai tambahan, dalam proposal usaha, Anda harus menyebutkan siapa yang akan Anda jadikan target pasar. Dalam ilmu pemasaran, hal ini disebut sebagai STP atau kepanjangan dari segmentation, targeting, dan positioning.

  • Strategi Pemasaran

Pada bagian ini, Anda harus menjelaskan bagaimana cara atau strategi Anda memasarkan produk Anda secara detail dan rinci. Pada bagian ini Anda harus melakukan analisis SWAT secara detail.

  • Laporan Keuangan

Laporan keuangan berisi tentang alokasi dana yang dibutuhkan untuk menjalankan usaha, target pencapaian laba dan resiko anacaman yang dapat membuat usaha Anda merugi.

Laporan keuangan juga berisi perhitungan bagi hasil untuk menentukan rasio bagi hasil tergantung dari resiko usaha, semakin besar resiko usaha maka semakin besar pula pendapatan yang diberikan kepada investor dan sebaliknya.

  • Penutup

Pada bagian penutup Anda bisa  menulis kata-kata untuk meyakinkan investor, mengetuk hati investor Anda agar lebih tertarik serta doa dan harapan Anda atas proposal yang Anda ajukan. Jangan lupa ucapkan terima kasih atas kesediaanya membaca proposal Anda.

  • Lampiran

Anda dapat melampirkan biodata Anda, surat perjanjian, surat izin usaha, sertifkat yang mendukung keterampilan Anda dalam membuka usaha.

Beberapa unsur proposal diatas harus Anda buat secara rinci, detail dan singkat untuk menarik minat investor agar melakukan investasi pada usaha Anda.

Berikut beberapa contoh proposal Bisnis

contoh proposal usaha bisnis kuliner

Contoh Proposal Usaha Kuliner

Berikut contoh proposal usaha kuliner

Pendahuluan         : Singkong makanan yang diminati

Singkong bisa diolah menjadi berbagai bahan untuk membuat camilan

Nama perusahaan     : PT. Singkong Gaul

Struktur Organisasi    : Budi (Pemilik)

                  Ahmad (Manager)

                  dst

Produk       : Berbagai jenis Camilan singkong yang dikemas dengan menarik seperti cake, keripik.

Target Pasar    : Semua kalangan, karena singkong merupakan makanan yang disukai hampir seluruh masyarakat Indonesia

Strategi pemasaran    : melakukan pemasaran melalui sosial media, melakukan kerjasama dengan ojek online, menggunakan konsep drive thru jadi pembeli tidak harus makan ditempat.

Laporan Keuangan    : Dibutuhkan dana untuk menyewa toko/stand sebesar RP…

    Dengan peluang bisnis yang sangat menguntungkan maka bagi hasil yang dapat dilakukan adalah….

Pada bagian ini, list semua kebutuhan Anda dalam menjalankan usaha dan perkirakan berapa biaya yang dibutukan.

Penutup    : Terima kasih atas kesediaan Bapak/Ibu untuk membaca proposal ini. Besar harapan saya agar Bapak/Ibu bisa ikut andil dalam menjalankan usaha ini.

Contoh Proposal Usaha Restoran

Contoh Proposal Usaha Restoran

Pendahuluan:

Segala sesuatu yang berhubungan dengan Korea masih membuat orang-orang penasaran. Maka dengan ini, kami ingin membuka cafe dan resto yang mengusung konsep korea.

Nama perusahaan : Flower Korean Food

Struktur Organisasi :

Abdul (pemilik), Hendra (Keuangan), Dst

Produk :

Berbagai jenis makanan korea yang diolah langsung oleh chef dari Korea. Flower Korean Food juga menyediakan live music dan aksesoris dari negeri gingseng

Target Pasar :

Target pasar dari Flower Korean Food adalah semua kalangan tetapi lebih membidik kalangan muda terlebih penggemar drama dan girl/boyband korea.

Strategi Pemasaran : 

Membuat pamflet, banner dan brosur yang berisikan produk-produk yang akan kami jual dan menyebarkannya di tempat-tempat yang banyak dilalui oleh masyarakat luas.

Melakukan promo melalui social media seperti facebook, twitter, instagram yang banyak di ketahui oleh para kaula muda.

Menjaga cita rasa hidangan dan memberikan pelayanan yang memuaskan.

Mounth to Mounth, yaitu promosi dari mulut kemulut melalui para kosumen yang sudah datang dan merasakan pelayan di tempat kami. Pelanggan yang merasa puas terhadap pelayanan Flower Korean Food akan melakukan promosi tanpa sadar ke teman-temannya yang lain

Laporan Keuangan :

MODAL

Tuliskan berapa modal pemilik dan berapa modal yang dibutuhkan dari investor

Penjabaran Modal

Jabarkan semua pengeluaran, dimulai dari peralatan perlengkapan, gaji karyawan, pembelian bahan baku, dan biaya operasional.

Prediksi Pendapatan Dan Keuntungan

Jabarkan pendapatan yang kira-kira akan Anda dapatkan selama 1 bulan.

Pembagian Keuntungan

Pembagian keuntungan dibagi 3 yaitu, biaya operasional, pemilik dan investor.

Penutup : Jelaskan kelebihan lainnya dari produk ini.

Contoh Proposal Usaha Kerajinan

Contoh Proposal Usaha Kerajinan

Pendahuluan : 

Banyaknya sampah dari plastik yang bisa di daur lang memunculkan peluang usaha daur ulang sampah plastik.

Visi : Mengurangi sampah plastik dengan cara daur ulang

Misi : Menciptakan hiasan lucu, cantik dan menarik dengan harga terjangkau.

Nama perusahaan :  CFP (Creativity From Plastic). Pada bagian ini jelaskan juga alamat perusahaan dan profil perusahaan secara lengkap.

Struktur Organisasi : Pada bagian ini, jelaskan siapa saja yang terlibat dalam usaha dimulai dari pemilik hingga karyawan.

Produk : CFP memproduksi berbagai jenis produk dari barang bekas tidak hanya dari plastik tetapi hingga kaleng bekas yang dapat dijual dengan nilai tinggi setelah diolah.

Target Pasar :
Semua kalangan, mulai dari Ibu-ibu, mahasiswa, pelajar dan lainnya

Strategi Pemasaran :
Banyak melakukan promosi melalui media sosial dan memberikan potongan harga pada keadaan tertentu.

Laporan Keuangan:
MODAL

Tuliskan berapa modal pemilik dan berapa modal yang dibutuhkan dari investor

Penjabaran Modal:
Jabarkan semua pengeluaran, dimulai dari peralatan perlengkapan, gaji karyawan, pembelian bahan baku, dan biaya operasional.

Prediksi Pendapatan Dan Keuntungan
Jabarkan pendapatan yang kira-kira akan Anda dapatkan selama 1 bulan.

Pembagian Keuntungan
Pembagian keuntungan dibagi 3 yaitu, biaya operasional, pemilik dan investor.

Penutup : 
Menurut Saya, usaha ini sangat menjanjikan karena selain mengurangi sampah plastik, bahan baku  yang mudah dijumpai dan dapat diolah dengan keunikan tersendiri dan dijual dengan harga yang lebih.

Contoh Proposal Bisnis Online

Pendahuluan :

Internet, media sosial sudah menjadi kebutuhan primer masyarakat Indonesia sehingga dapat membuka peluang usaha. Jadi para pengguna sosial media, selain bersosial media juga bisa menambah penghasilan.

Nama Perusahan :
All You Need yang berlokasi di daerah Bandung, Jawa Barat.

Struktur Organisasi :
Pada bagian ini, jelaskan siapa saja yang terlibat dalam usaha dimulai dari pemilik hingga karyawan.

Produk :
Menjual segala jenis produk perempuan dengan kualitas bagus, harga terjangkau dan proses pengiriman yang cepat.

Target Pasar :
Perempuan kekinian yang mengikuti mode dan trend terbaru

Strategi Pemasaran :
Bekerjasama dengan online shop yang sifatnya dropship. Promosi melalui sosial media dan teman-teman terdekat dan memberikan potongan harga pada keadaan tertentu.

Laporan Keuangan :

MODAL
Tuliskan berapa modal pemilik dan berapa modal yang dibutuhkan dari investor

Penjabaran Modal
Jabarkan semua pengeluaran, dimulai dari peralatan perlengkapan, gaji karyawan, pembelian bahan baku, dan biaya operasional.

Prediksi Pendapatan Dan Keuntungan
Jabarkan pendapatan yang kira-kira akan Anda dapatkan selama 1 bulan.

Pembagian Keuntungan
Pembagian keuntungan dibagi 3 yaitu, biaya operasional, pemilik dan investor.

Penutup :
Belanja secara online (online shop) merupakan proses pembelian barang/jasa oleh konsumen ke penjual realtime dan melalui internet.

Pembeli dan penjual tidak perlu bertemu secara langsung, tak perlu menemukan wujud ‘pasar’ secara fisik, namun hanya dengan menghadap layar monitor laptop atau smartphone dan dengan koneksi internet kita dapat melakukan transaksi jual/beli secara cepat dan nyaman.

Contoh Proposal Usaha Cuci Mobil

Contoh Proposal Usaha Cuci Mobil

Pendahuluan :

Di era globalisasi seperti sekarang ini, hampir setiap orang memiliki kendaraan bermotor namun memiliki waktu yang sedikit untukmelakukan perawatan kendaraannya apalagi jika musim penghujan sudah tiba. Keadaan ini yang membuka peluang usaha cuci mobil.

Nama Perusahaan :
Clean Fast, terletak di jalan Cendrawasih No 20.

Struktur Organisasi :
Pada bagian ini, jelaskan siapa saja yang terlibat dalam usaha dimulai dari pemilik hingga karyawan.

Produk :
Selain menyediakan jasa cuci mobil, Clean fast juga menyediakan ruangan tunggu dengan fasilitas Wi-Fi, musik, dan memiliki kantin dengan berbagai menu makanan.

Target Pasar :
Menjangkau kalangan menengah ke atas yang memiliki mobil.

Strategi Pemasaran :
Membuat pamflet, banner dan brosur yang berisikan produk-produk yang akan kami jual dan menyebarkannya di tempat-tempat yang banyak dilalui oleh masyarakat luas.

Melakukan promo melalui social media seperti facebook, twitter, instagram yang banyak di ketahui oleh para kaula muda.

Mounth to Mounth, yaitu promosi dari mulut kemulut melalui para kosumen yang sudah datang dan merasakan pelayan di tempat kami.

Laporan Keuangan : 

MODAL
Tuliskan berapa modal pemilik dan berapa modal yang dibutuhkan dari investor

Penjabaran Modal
Jabarkan semua pengeluaran, dimulai dari peralatan perlengkapan, gaji karyawan, pembelian bahan baku, dan biaya operasional.

Prediksi Pendapatan Dan Keuntungan
Jabarkan pendapatan yang kira-kira akan Anda dapatkan selama 1 bulan.

Pembagian Keuntungan
Pembagian keuntungan dibagi 3 yaitu, biaya operasional, pemilik dan investor.

Penutup
Usaha yang direncanakan adalah Usaha Jasa Pencucian Mobil. Usaha Jasa Pencucian Mobil ini memiliki prospek yang cerah dengan sasaran utama adalah semua kalangan masyarakat, baik  anak muda maupun dewasa.

Apalagi usaha ini terdapat tempat untuk bersantai bagi para pelanggan, sehingga untuk para pelanggan yang sedang menunggu sambil minum kopi, nonton tv, makan, dan tersedia jaringan wifi dengan runagan yang nyaman. Sehingga rasa jenuh dan bosan itu hilang ketika menunggu cucian mobil selesai dikerjakan.

Contoh Proposal Usaha Bisnis Cafe

Contoh Proposal Usaha Bisnis Cafe

Pendahuluan :
Para anak muda yang terdiri dari mahasiswapelajar sangat identik dengan yang namanya suntuk, galau, resah, dan gelisah, baik karena tugas, organisasi, meeting, dan pihak-pihak lain yang bersangkutan.

Maka untuk mengatasi rasa bosan tersebut “Old School Cafe” hadir dengan inovasi cemilan, nuansa yang nyaman dan tempat yang instagramable.

Nama Perusahaan :
Old School Cafe  yang terletak di sekitaran kampus atau sekolah.

Struktur Organisasi : Pada bagian ini, jelaskan siapa saja yang terlibat dalam usaha dimulai dari pemilik hingga karyawan.

Produk :  Berbagai jenis makanan dari cemilan hingga makanan berat. Pada bagian ini, alangkah lebih bagus disebutkan secara rinci produk yang ingin dijual dan kelebihan produk yang ditawarkan dengan produk lainnya dipasaran.

Target Pasar: Kalangan muda yang terdiri dari pelajar dan mahasiswa

Strategi Pasar :
Membuat pamflet, banner dan brosur yang berisikan produk-produk yang akan kami jual dan menyebarkannya di tempat-tempat yang banyak dilalui oleh masyarakat luas.

Melakukan promo melalui social media seperti facebook, twitter, instagram yang banyak di ketahui oleh para kaula muda.

Mounth to Mounth, yaitu promosi dari mulut kemulut melalui para kosumen yang sudah datang dan merasakan pelayan di tempat kami.

Laporan Keuangan

MODAL: Tuliskan berapa modal pemilik dan berapa modal yang dibutuhkan dari investor

Penjabaran Modal: Jabarkan semua pengeluaran, dimulai dari peralatan perlengkapan, gaji karyawan, pembelian bahan baku, dan biaya operasional.

Prediksi Pendapatan Dan Keuntungan:
Jabarkan pendapatan yang kira-kira akan Anda dapatkan selama 1 bulan.

Pembagian Keuntungan:
Pembagian keuntungan dibagi 3 yaitu, biaya operasional, pemilik dan investor.

Penutup :
Sebuah usaha yang baru harus mempunyai pondasi yang kuat agar mampu bersaing dengan produk sejenis dan terus melakukan berbagai inovasi agar memiliki ciri khas sendiri dan memberikan kepuasan bagi pelanggan. Untuk itu promosi-promosi sangat penting untuk meningkatkan kualitas MY Cafe and Resto dan memperkenalkan suatu kualitas MY Cafe and Resto ke masyarakat.

Contoh Proposal Usaha Franchise

Pendahuluan
Usaha  kuliner  di indonesia  sangat berpotensi  pada saat sekarang  ini,yang banyak mengandalkan  sektor pariwisata khususnya untuk  wisata kuliner. MY Cafe and resto yang ikut menyemarakkan program kuliner untuk mendukung sektor pariwisata.

Nama Perusahaan :
MY Cafe and Resto terletak di daerah Jogjakarta.

Struktur Organisasi :
Pada bagian ini, jelaskan siapa saja yang terlibat dalam usaha dimulai dari pemilik hingga karyawan.

Produk :
Berbagai jenis makanan dari cemilan hingga makanan berat. Ada live music pada waktu-waktu tertentu untuk membuat suasana nongkrong Anda semakin nyaman.

Pada bagian ini, alangkah lebih bagus disebutkan secara rinci produk yang ingin dijual dan kelebihan produk yang ditawarkan dengan produk lainnya dipasaran.

Target Pasar :
Semua kalangan, baik tua maupun muda.

Strategi Pasar :
Membuat pamflet, banner dan brosur yang berisikan produk-produk yang akan kami jual dan menyebarkannya di tempat-tempat yang banyak dilalui oleh masyarakat luas.

Melakukan promo melalui social media seperti facebook, twitter, instagram yang banyak di ketahui oleh para kaula muda.

Mounth to Mounth, yaitu promosi dari mulut kemulut melalui para kosumen yang sudah datang dan merasakan pelayan di tempat kami.

Laporan Keuangan

MODAL
Tuliskan berapa modal pemilik dan berapa modal yang dibutuhkan dari investor

Penjabaran Modal
Jabarkan semua pengeluaran, dimulai dari peralatan perlengkapan, gaji karyawan, pembelian bahan baku, dan biaya operasional.

Prediksi Pendapatan Dan Keuntungan
Jabarkan pendapatan yang kira-kira akan Anda dapatkan selama 1 bulan.

Pembagian Keuntungan
Pembagian keuntungan dibagi 3 yaitu, biaya operasional, pemilik dan investor.

Penutup :
Sebuah usaha yang baru harus mempunyai pondasi yang kuat agar mampu bersaing dengan produk sejenis dan terus melakukan berbagai inovasi agar memiliki ciri khas sendiri dan memberikan kepuasan bagi pelanggan. Untuk itu promosi-promosi sangat penting untuk meningkatkan kualitas MY Cafe and Resto dan memperkenalkan suatu kualitas MY Cafe and Resto ke masyarakat.

Contoh proposal usaha Burger

Contoh proposal usaha Burger

Pendahuluan :
Fast food adalah makanan yang tidak asing lagi dikalangan masyarakat. begitu mendengar nama fast food tersirat sebuah pengertian yaitu makanan yang diolah dan disajikan dengan cepat.

Fast food sebenarnya memiliki pengertian lebih dari makanan yang dibuat dengan cepat dan dapat dinikmati dalam waktu yang singkat. Jenis makanan yang termasuk katagori fast food adalah  pizza, burger, hotdog, french fries, fried chicken, nugget dan lain-lain.

Fast food sendiri identik dengan makanan yang kaya lemak namun rendah gizi. Oleh karena itu, hal tersebut mendasari kami ingin menciptakan fast food sehat berupa burger yang menggunakan jamur merang dan tempe sebagai pengganti daging yang biasanya digunakan di dalam burger, selain dapat membuat harga lebih terjangkau juga dapat memenuhi standar gizi.

Nama Perusahaan :
Mushroom Burger terletak di kawasan Bogor. Mushroom burger memiliki 7 orang karyawan. Mushroom burger juga memiliki instagram, twitter dan sosial media lainnya sebagai media promosi.

Produk :
Burger dengan berbagai isian dalam seperti jamur, tempe dan lainnya.

Target Pasar :
Semua kalangan terutama anak-anak muda.

Strategi Pasar :
Membuat pamflet, banner dan brosur yang berisikan produk-produk yang akan kami jual dan menyebarkannya di tempat-tempat yang banyak dilalui oleh masyarakat luas.

Melakukan promo melalui social media seperti facebook, twitter, instagram yang banyak di ketahui oleh para kaula muda.

Mounth to Mounth, yaitu promosi dari mulut kemulut melalui para kosumen yang sudah datang dan merasakan pelayan di tempat kami.

Laporan Keuangan :

MODAL
Tuliskan berapa modal pemilik dan berapa modal yang dibutuhkan dari investor

Penjabaran Modal
Jabarkan semua pengeluaran, dimulai dari peralatan perlengkapan, gaji karyawan, pembelian bahan baku, dan biaya operasional.

Prediksi Pendapatan Dan Keuntungan
Jabarkan pendapatan yang kira-kira akan Anda dapatkan selama 1 bulan.

Pembagian Keuntungan
Pembagian keuntungan dibagi 3 yaitu, biaya operasional, pemilik dan investor.

Penutup :
Sebuah usaha yang baru harus mempunyai pondasi yang kuat agar mampu bersaing dengan produk sejenis dan terus melakukan berbagai inovasi agar memiliki ciri khas sendiri dan memberikan kepuasan bagi pelanggan. Untuk itu promosi-promosi sangat penting untuk meningkatkan kualitas Mushroom burger dan memperkenalkan suatu Mushroom burger ke masyarakat

Contoh Proposal Bisnis Pizza

Contoh Proposal Bisnis Pizza
Credit: Pixabay

Pendahuluan :
Di zaman yang serba modern dan pesatnya perkembangan teknologi, makanan dengan konsep kekinian sangat diburu walaupun masyarakat tidak terlalu memperhatikan kandungan gizi. Untuk itulah kami tertarik mengembangkan usaha pizza yang memiliki kandungan gizi baik.

Kandungan gizi yang terdapat pada bahan pembuatan pizza sangat baik dikonsumsi oleh masyarakat dan yang lebih penting lagi, kami akan memperkenalkan produk lokal ini supaya banyak di gemari dari kalangan kanak-kanak hingga dewasa.

Nama Perusahaan :
P.I (Pizza Indonesia). P.I memiliki 8 orang karyawan. P.I juga memiliki instagram, twitter dan sosial media lainnya sebagai media promosi.

Produk :
P.I sendiri memiliki berbagai ukuran pizza dengan berbagai topping sayuran.

Target Pasar :
Semua kalangan dari dewasa hingga anak-anak.

Strategi Pasar :
Membuat pamflet, banner dan brosur yang berisikan produk-produk yang akan kami jual dan menyebarkannya di tempat-tempat yang banyak dilalui oleh masyarakat luas.

Melakukan promo melalui social media seperti facebook, twitter, instagram yang banyak di ketahui oleh para kaula muda.

Mounth to Mounth, yaitu promosi dari mulut kemulut melalui para kosumen yang sudah datang dan merasakan pelayan di tempat kami.

Laporan Keuangan :

MODAL
Tuliskan berapa modal pemilik dan berapa modal yang dibutuhkan dari investor

Penjabaran Modal
Jabarkan semua pengeluaran, dimulai dari peralatan perlengkapan, gaji karyawan, pembelian bahan baku, dan biaya operasional.

Prediksi Pendapatan Dan Keuntungan
Jabarkan pendapatan yang kira-kira akan Anda dapatkan selama 1 bulan.

Pembagian Keuntungan
Pembagian keuntungan dibagi 3 yaitu, biaya operasional, pemilik dan investor.

Penutup :
Sebuah usaha yang baru harus mempunyai pondasi yang kuat agar mampu bersaing dengan produk sejenis dan terus melakukan berbagai inovasi agar memiliki ciri khas sendiri dan memberikan kepuasan bagi pelanggan. Untuk itu promosi-promosi sangat penting untuk meningkatkan kualitas P.I dan memperkenalkan suatu P.I ke masyarakat.

Contoh Proposal Usaha Warung Kopi

Contoh Proposal Usaha Warung Kopi
Pixabay

Pendahuluan :
Tingkat stress yang semakin tinggi dikalangan masyarakat membuat masyarakat membutuhkan tempat untuk sekedar melepas lelah atau mencari tempat refreshing yang bisa menyegarkan suasana kembali.

Coffe Shop atau warung Kopi menjadi salah satu pilihan yang favorit dimasyarakat. Selain karena sudah menajdi budayamasyarakat Indonesia, kopi dan variasi nya masih memiliki peminat yang besar dikalangan masyarakat.

Pergeseran budaya membuat keberadaan warung kopi semakin diakui di masyarakat. Peran media-media yang sering mensosialisasikan warung kopi mendukung perkembangan minuman khas Indonesia ini. Pada awalnya warung kopi hanya dijadikan sebagai tempat berkumpul masyarakat, tetapi sekarang seakan Coffee Shop mempunyai fungsi tambahan sebagai tempat untuk bertemu teman lama, sahabat atau bahkan rekan bisnis.

Nama Perusahaan :
Come n Joy Coffee terleta dikawasan Surabaya, memiliki 15 karyawan dan berbagai sosial media sebagai media promosi.

Produk :
Come n Joy Coffee sendiri memiliki berbagai variasi kopi dilengkapi dengan full music dan tempat yang nyaman untuk melepas penat.

Target Pasar :
Semua kalangan baik pria maupun wanita.

Strategi Pasar :
Membuat pamflet, banner dan brosur yang berisikan produk-produk yang akan kami jual dan menyebarkannya di tempat-tempat yang banyak dilalui oleh masyarakat luas.

Melakukan promo melalui social media seperti facebook, twitter, instagram yang banyak di ketahui oleh para kaula muda.

Mounth to Mounth, yaitu promosi dari mulut kemulut melalui para kosumen yang sudah datang dan merasakan pelayan di tempat kami.

Laporan Keuangan :

MODAL
Tuliskan berapa modal pemilik dan berapa modal yang dibutuhkan dari investor

Penjabaran Modal
Jabarkan semua pengeluaran, dimulai dari peralatan perlengkapan, gaji karyawan, pembelian bahan baku, dan biaya operasional.

Prediksi Pendapatan Dan Keuntungan
Jabarkan pendapatan yang kira-kira akan Anda dapatkan selama 1 bulan.

Pembagian Keuntungan
Pembagian keuntungan dibagi 3 yaitu, biaya operasional, pemilik dan investor.

Penutup :
Sebuah usaha yang baru harus mempunyai pondasi yang kuat agar mampu bersaing dengan produk sejenis dan terus melakukan berbagai inovasi agar memiliki ciri khas sendiri dan memberikan kepuasan bagi pelanggan.

Untuk itu promosi-promosi sangat penting untuk meningkatkan kualitas Come n Joy Coffee dan memperkenalkan suatu Come n Joy Coffee ke masyarakat.

Bagikan Postingan:

3 thoughts on “Contoh Proposal Usaha kuliner, Cafe, Kerajinan, Warung Kopi Dll”

Leave a Comment